NASA memprediksi adanya peningkatan gelombang akibat banjir pasang yang akan terjadi lebih dari satu dekade lagi di Amerika Serikat. Studi baru yang dipimpin oleh Tim Sains NASA dari Universitas Hawaii, menyebut peningkatan tersebut akan dimulai pada pertengahan 2030-an.