Weverse Merger dengan V-Live, Apa Saja yang Ditawarkan?

20DETIK

   |   
2,548 Views | Kamis, 04 Nov 2021 20:15 WIB

HYBE mengumumkan platform Weverse telah bermerger dengan V-Live milik Naver. Dalam acara 2021 HYBE briefing with the Community dijelaskan, gabungnya dua platform ini nantinya akan menciptakan konsep Live yang lebih spektakuler untuk para penggemar.

Tim 20Detik - 20DETIK