Saksi dari Jaksa Penuntut Umum menyebut Rachel Vennya dan Salim Nauderer tak melakukan karantina di Wisma Atlet Pademangan usai pulang dari Amerika Serikat. Hal ini berdasarkan data yang ia terima dari tempat karantina.
Saksi dari Jaksa Penuntut Umum menyebut Rachel Vennya dan Salim Nauderer tak melakukan karantina di Wisma Atlet Pademangan usai pulang dari Amerika Serikat. Hal ini berdasarkan data yang ia terima dari tempat karantina.