Serunya Berwisata Sambil Belajar Sejarah Kawasan Sangkrah Solo

20DETIK

   |   
23,006 Views | Minggu, 26 Des 2021 20:40 WIB

Solo Societeit mengajak anak muda untuk berwisata sambil belajar sejarah Kota Solo selama libur Natal dan Tahun Baru. Wisata tersebut tentunya dapat memberikan wawasan lebih dalam mengenai sejarah Kota Solo dan mengobati rasa bosan masyarakat yang hanya terdiam di rumah selama masa pandemi Covid-19. Kali ini, wisata dilakukan di kawasan Sangkrah.

Kartika Bagus - 20DETIK