Langkah Israel Usai Kemunculan Kasus 'Florona'

20DETIK

   |   
14,161 Views | Selasa, 04 Jan 2022 11:20 WIB

Israel tengah dilanda kombinasi kasus Covid-19 dan influenza atau yang ramai disebut dengan 'Florona'. Anggota Komite Penasihat Nasional Israel untuk Covid-19 Prof. Nadav Davidovitch menyebutkan sejumlah langkah yang dilakukan untuk mencegah sistem kesehatan mereka runtuh.

Tim 20Detik - 20DETIK