Medina Zein Siap Hadapi Status Tersangka Laporan Marissya Icha

20DETIK

   |   
10,667 Views | Rabu, 05 Jan 2022 20:10 WIB

Medina Zein mengaku siap menghadapi status tersangka atas laporan pencemaran nama baik oleh Marissya Icha. Medina dipastikan akan hadir di pemeriksaan pada 10 Januari mendatang.

Tim 20Detik - 20DETIK