Ruang publik di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, semakin bertambah dengan kehadiran ‘Taman Sejarah Majalengka’. Taman senilai Rp 3,5 miliar ini menggambarkan kisah sejarah hingga deretan tokoh pimpinan Majalengka dari masa ke masa.
Ruang publik di Kabupaten Majalengka, Jawa Barat, semakin bertambah dengan kehadiran ‘Taman Sejarah Majalengka’. Taman senilai Rp 3,5 miliar ini menggambarkan kisah sejarah hingga deretan tokoh pimpinan Majalengka dari masa ke masa.