Awal Mula Fransiska Mantap Donorkan Ginjal untuk Pasien

20DETIK

   |   
82,211 Views | Sabtu, 08 Jan 2022 17:27 WIB

Fransiska mendonorkan ginjalnya kepada Budi, pria 42 tahun yang kini sudah bekerja dan bisa beraktivitas kembali usai mendapatkan transplantasi ginjal dari Siska. Wanita 31 tahun ini berbagi cerita awal mula hingga akhirnya Siska memantapkan diri untuk mendonorkan ginjalnya.

Tim 20Detik - 20DETIK