'Squid Game' dan Video Musik BTS Masuk Nominasi ADG Awards AS

20DETIK

   |   
4,880 Views | Selasa, 25 Jan 2022 13:30 WIB

Serial 'Squid Game' dan video musik BTS kolaborasi dengan Coldplay masuk nominasi untuk Penghargaan Art Directors Guild (ADG) tahunan ke-26 di Amerika Serikat. Apa saja kategori nominasinya?

Tim 20Detik - 20DETIK