Ini Syarat Terbaru Naik Lion Air, Citilink, dan Garuda Saat Pandemi

20DETIK

   |   
170,883 Views | Minggu, 20 Feb 2022 18:39 WIB

Maskapai Lion Air, Citilink, dan Garuda Indonesia masih melayani penumpang yang hendak bepergian dengan pesawat. Berikut syarat terbaru bagi masyarakat yang hendak pergi naik pesawat dengan 3 maskapai tersebut.

Tim 20Detik - 20DETIK