NCT DREAM yang Merasa Bertumbuh Lewat 'Glitch Mode'

20DETIK

   |   
1,512 Views | Minggu, 03 Apr 2022 11:00 WIB

NCT DREAM comeback lewat album 'Glitch Mode'. Pada konferensi pers comeback, NCT DREAM tak hanya menceritakan soal serba-serbi 'Glitch Mode', tetapi juga soal perbedaan yang mereka rasakan sejak debut di era 'Chewing Gum'.

Tim 20Detik - 20DETIK