Awal Mula Patricia Gouw Investasi di KSP Indosurya hingga Rugi Rp 2 M

20DETIK

   |   
13,776 Views | Selasa, 12 Apr 2022 17:17 WIB

Kuasa hukum Patricia Gouw menceritakan awal mula kliennya berinvestasi di KSP Indosurya hingga merugi Rp 2 Miliar. Uang yang digunakannya untuk investasi berasal dari hasil kerjanya sebagai model.

Tim 20Detik - 20DETIK