MNA, korban pengeroyokan Putra Siregar dan Rico Valentino sempat membuka jalan damai sebelum kedua ditetapkan sebagai tersangka, namun tidak ada respons dari kedua tersangka. Hingga akhirnya pengeroyokan yang terjadi pada 2 Maret lalu ini resmi dilaporkan ke kepolisian pada 16 Maret 2022.