Muncul kabar bahwa iPhone 11 bakal berhenti diproduksi usai Apple merilis iPhone 14. iPhone 14 sendiri diprediksi akan rilis pada September 2022 mendatang.