Kata Richard Lee Usai Digugat Rp 20,7 Miliar oleh Eks Pengacara

20DETIK

   |   
17,569 Views | Kamis, 12 Mei 2022 13:06 WIB

Dokter Richard Lee digugat wanprestasi senilai Rp 20,7 miliar oleh mantan pengacaranya, Razman Arif Nasution ke Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Dokter Richard pun menanggapinya dengan santai.

Tim 20Detik - 20DETIK