Momen Pernikahan Mutiara Baswedan dan Ali Saleh Alhuraiby

20DETIK

   |   
52,290 Views | Jumat, 29 Jul 2022 14:16 WIB

Putri sulung Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Mutiara Annisa Baswedan resmi menikah dengan Ali Saleh Alhuraiby, Jumat (29/7) pagi. Sejumlah kerabat yang hadir pun turut mengabadikan momen bahagia itu.

Bagus Putra Laksana - 20DETIK