Maudy Ayunda Bicara Keberhasilan Indonesia Atasi Krisis Global

20DETIK

   |   
1,547 Views | Kamis, 18 Agu 2022 19:40 WIB

Dalam siaran keterangan pers G20 Indonesia di YouTube Sekretariat Presiden, Maudy Ayunda selaku Jubir Pemerintah untuk Presidensi G20 Indonesia berbicara tentang keberhasilan Indonesia dalam mengatasi krisis global. Ia juga membahas inflasi.

Tim 20Detik - 20DETIK