Bermalam di Hotel Joglo Kecombrang dengan Nuansa yang Asri

20DETIK

   |   
58,512 Views | Minggu, 13 Nov 2022 20:05 WIB

Berlibur ke Gunung Bromo di Kabupaten Probolinggo, Jawa Timur, belum lengkap bila tidak bermalam di Hotel Joglo Kecombrang. Selain bernuansa alam yang asri dan sejuk, semua kamar berbentuk joglo berlantai 2 dan terbuat dari kayu jati kuno.

M Rofiq - 20DETIK