Handphone Lipat Pertama dengan Telephoto, OPPO Find N3 Flip!

20DETIK

   |   
41,958 Views | Kamis, 26 Okt 2023 17:45 WIB

OPPO kali ini mengeluarkan series terbaru smartphone lipat yaitu OPPO Find N3 Flip. OPPO Find N3 Flip menawarkan spesifikasi lebih tinggi dan memberikan user experience terbaik di ranah smartphone lipat. Hadirnya triple flagship camera, menjadikan OPPO Find N3 Flip sebagai smartphone lipat pertama yang menggunakan lensa telephoto. Yuk, simak lebih lanjut mengenai fitur dan spesifikasi terbaru pada series OPPO Find N3 Flip dalam video ini!

Ribka Sitorus - Brand Studio - 20DETIK