Nani Wijaya meninggal dunia di usia 78 tahun. Aktris senior ini menghembuskan napas terakhirnya di RS Fatmawati, Kamis (16/3).