Heboh! Mobil Innova Ganti Pelat Merah Jadi Hitam Saat Isi Bensin

20DETIK

   |   
26,932 Views | Jumat, 13 Agu 2021 16:28 WIB

Viral di media sosial pelat mobil Toyota Kijang Innova berubah dari warna merah menjadi hitam. Pelat itu diganti oleh pengemudinya saat sedang mengisi bensin di sebuah SPBU.

Gusti Ramadhan Alhaki - 20DETIK