PT Astra Daihatsu Motor (ADM) resmi memperkenalkan Daihatsu Terios Improvement atau Daihatsu Terios IDS. Model ini mendapatkan tambahan sejumlah fitur safety dan fitur untuk efisiensi bahan bakar. Apa saja kebaruan yang ditawarkan?
PT Astra Daihatsu Motor (ADM) resmi memperkenalkan Daihatsu Terios Improvement atau Daihatsu Terios IDS. Model ini mendapatkan tambahan sejumlah fitur safety dan fitur untuk efisiensi bahan bakar. Apa saja kebaruan yang ditawarkan?