Nyetir Lama di Jalan Tol Bisa Kena 'Highway Hypnosis', Apa Itu?

20DETIK

   |   
56,053 Views | Selasa, 09 Nov 2021 17:41 WIB

Menyetir dengan durasi yang lama di jalan tol bisa menyebabkan kelelahan. Kelelahan karena mengemudi di jalan tol bisa disebabkan karena kebosanan. Menurut instruktur dan founder Jakarta Defensive Driving Consulting (JDDC), Jusri Pulubuhu, kondisi ini dinamakan highway hypnosis. Apa itu?

Rangga Rahadiansyah - detikOto - 20DETIK