PT Volta Indonesia Semesta selaku pemegang merek dari motor listrik Volta ternyata juga bermain di lini kendaraan niaga listrik. Salah satu motor roda tiga yang mereka bawa ke ajang Indonesia Electric Motor Show (IEMS) 2021 yang digelar di Kawasan Puspitek, Serpong, adalah Volta 501.