Fitur Ini Bisa Bikin Mobil 'Mudah' Parkir di Garasi Sempit

20DETIK

   |   
15,003 Views | Sabtu, 19 Nov 2022 15:57 WIB

Pemilik mobil dengan garasi sempit tentu merasakan kesulitan saat hendak keluar-masuk kendaraan. Nah! Hyundai ternyata punya fitur Remote Smart Parking Assist' yang dapat membuat mobil parkir dengan kondisi pengendara tidak di dalam mobil. Bagaimana kerjanya?

Muhammad Hafizh Gemilang - detikOto - 20DETIK