PSSI resmi mengumumkan John Herdman sebagai pelatih anyar Timnas Indonesia. Pengamat sepakbola, Kesit Handoyo menilai wajar jika PSSI menargetkan Timnas Indonesia juara Piala AFF 2026.
Pasalnya, komposisi pemain Timnas Indonesia diisi pemain-pemain terbaik yang bermain di Liga Eropa.











































