Mencicipi Makanan Khas Kota Palu

20DETIK

   |   
12 Views | Kamis, 07 Jun 2018 09:51 WIB

Tidak lengkap rasanya apabila datang ke Kota Palu dan tidak menyantap salah satu makanan khasnya yaitu kaledo. Makanan berbahan dasar daging sapi ini disajikan bersama tulang berisi sumsum yang gurih.

Rini Tora - 20DETIK