Mari Perbanyak Salawat untuk Rasulullah di Bulan Suci

20DETIK

   |   
4,801 Views | Kamis, 07 Apr 2022 12:00 WIB

Nabi terakhir dalam Islam adalah Nabi Muhammad SAW, yang menjadi penutup nabi yang diutus oleh Allah SWT. Alllah memastikan bahwa kedatangan Rasulullah menjadi rahmat bagi semua makhluk di bumi ini. Inilah kisah singkat Nabi Muhammad dari ustaz Abdul Somad dalam Detik Kultum.

Raisha - Brand Studio - 20DETIK