Trio MNC Masih Tak Terbendung

20DETIK

   |   
95 Views | Kamis, 19 Okt 2017 08:35 WIB
Paris Saint-Germain menang 4-0 atas Anderlecht di lanjutan Liga Champions. Trio Mbappe, Neymar dan Cavani tampil luar biasa dengan mencetak gol di laga dini hari tadi. Kemudian pesta gol mereka ditutup lewat sontekan Di Maria di penghujung laga.
Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK