Melihat Lagi Gol Messi yang Tak Disahkan

20DETIK

   |   
582 Views | Senin, 27 Nov 2017 09:22 WIB

Duel Barcelona dan Valencia berakhir seri. Diwarnai kontroversi terkait gol Lionel Messi, Barca dan Valencia berbagi angka 1-1. 

Valencia memimpin lebih dulu lewat gol Rodrigo di menit ke-60. Kemudian Barca membalas lewat gol Jordi Alba di menit ke-82.

Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK