Marc Marquez menjajal mobil Formula 1 milik tim Scuderia Toro Rosso. Pebalap Repsol Honda ini dapat kesempatan untuk menguji jet darat di Red Bull Ring, Spielberg, Austria.
Marc Marquez menjajal mobil Formula 1 milik tim Scuderia Toro Rosso. Pebalap Repsol Honda ini dapat kesempatan untuk menguji jet darat di Red Bull Ring, Spielberg, Austria.