Mantan kapten Chelsea dan Timnas Inggris John Terry akhirnya mengakhiri kariernya sebagai pesepakbola. Pemain berusia 37 tahun itu mengucapkan terima kasih ke semua klub yang pernah dibelanya, Aston VIlla, Nottingham Forest, dan Chelsea.
Mantan kapten Chelsea dan Timnas Inggris John Terry akhirnya mengakhiri kariernya sebagai pesepakbola. Pemain berusia 37 tahun itu mengucapkan terima kasih ke semua klub yang pernah dibelanya, Aston VIlla, Nottingham Forest, dan Chelsea.