Adrien Rabiot dikabarkan telah setuju menyeberang ke Juventus. Gelandang Paris Saint-Germain (PSG) itu bakal menjadi pemain bergaji tertinggi setelah Cristiano Ronaldo.
Adrien Rabiot dikabarkan telah setuju menyeberang ke Juventus. Gelandang Paris Saint-Germain (PSG) itu bakal menjadi pemain bergaji tertinggi setelah Cristiano Ronaldo.