Rio Haryanto-David Tjipto Finis Keenam di Race Kedua

20DETIK

   |   
155 Views | Minggu, 04 Agu 2019 19:02 WIB

Rio Haryanto-David Tjipto bisa menyelesaikan race kedua ajang Blancpain GT World Challenge Asia 2019 di Korea Selatan. Mereka sukses finis keenam di kelas Pro-Am dalam Korea International Circuit, Yeongam, Korsel pada Minggu (4/8) siang waktu setempat.

Lucas Aditya - 20DETIK