Aksi Ciamik Ansu Fati dan de Jong Lawan Valencia

20DETIK

   |   
21,646 Views | Minggu, 15 Sep 2019 12:05 WIB

Selain Suarez yang membukukan dua gol, Ansu Fati dan de Jong tak kalah jadi sorotan saat Barca menjamu Valencia. Ansu Fati dan de Jong mengemas satu gol dan memberi assist antarkeduanya.

Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK