Juventus Vs Inter Milan: Nerazzurri Tumbang 2-0

20DETIK

   |   
43,163 Views | Senin, 09 Mar 2020 10:04 WIB

Derby D'Italia antara Juventus vs Inter digelar tanpa penonton di Allianz Stadium, Senin (9/3/2020) sini hari WIB dalam lanjutan Serie A. Juventus kembali ke puncak klasemen sementara Liga Italia usai menang 2-0 atas Inter Milan.

Nugroho Tri Laksono - 20DETIK
Tags: