Rossi Bakal Putuskan Pensiun Usai MotoGP San Marino?

20DETIK

   |   
0 Views | Rabu, 09 Sep 2020 10:53 WIB

Sebuah media Jerman, Speedweek.com mengembuskan kabar bahwa Rossi bakal memutuskan pensiun akhir pekan ini. Ia juga menyebut akan ada pengumuman penting di MotoGP San Marino yang diyakini sebagai pengumuman Dovizioso gabung Petronas SRT.

Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK