Alex Rins Gaspol: Start Posisi Ke-13, Finis Ketiga

20DETIK

   |   
22,494 Views | Senin, 28 Sep 2020 08:21 WIB

Pembalap Suzuki Ecstar, Alex Rins tampil luar biasa di MotoGP Catalunya. Ia berhasil finis ketiga, meski memulai balapan dari posisi ke-13.

Podium ini terasa spesial buat Rins. Selain ia berhasil finis dengan rekan setimnya Joan Mir, Rins juga mendedikasikan hasil balapannya untuk mendiang Luis Salom, pembalap Moto2 yang mengalami kecelakaan di Sirkuit catalunya pada 2016.

Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK