Ibrahimovic: Jangan Tantang Covid-19, Kalian Bukan Zlatan!

20DETIK

   |   
12,371 Views | Jumat, 30 Okt 2020 19:04 WIB

Zlatan Ibrahimovic memberikan peringatan pada masyarakat untuk mewaspadai wabah Covid-19. Penyerang AC Milan itu mengingatkan agar tetap mematuhi protokol kesehatan.

Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK