Kalahkan Kolombia, Argentina Lawan Brasil di Final Copa America

20DETIK

   |   
33,977 Views | Rabu, 07 Jul 2021 11:16 WIB

Laga Final Copa America 2021 akan mempertemukan Brasil vs Argentina. Argentina berhasil menyusul Brasil usai mengalahkan Kolombia melalui drama adu penalti dengan skor 3-2, setelah pada waktu normal imbang 1-1.

Dwi Putri Aulia - 20DETIK