Sudah Tahu? Begini Aturan Penggunaan dan Pilihan Ban di MotoGP

20DETIK

   |   
8,615 Views | Jumat, 03 Sep 2021 04:15 WIB

Pilihan ban menjadi faktor yang penting dalam balapan MotoGP. Pemilihan ban biasanya didasarkan pada feel pembalap saat melakoni latihan bebas, kualifikasi, hingga sebelum balapan dengan memperhatikan prediksi cuaca saat balapan.

Oleh karena itu, pemilihan ban untuk motor MotoGP tak boleh asal. Setiap jenis ban punya tipikal dan fungsi masing-masing. Simak penjelasan lengkap Michelin Motorsport Two-Wheel Manager, Piero Taramasso berikut ini.

Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK