Gol yang sebelumnya tercatat milik Pedri disahkan oleh LaLiga menjadi milik Pierre-Emerick Aubameyang. Sepakan keras Pedri rupanya membentur punggung Aubameyang.
Gol ini sekaligus melengkapi dua gol sebelumnya menjadi hat-trick untuknya. Aubameyang sebelumnya memang mencetak dua gol di babak pertama.