Bagi puluhan ibu rumah tangga di Bandar Lampung kulit pohon aren bisa dibuat menjadi sapu ijuk. Bahan baku terkadang sulit didapatkan. Sapu injuk dari kulit pohon aren tidak kalah kualitasnya dengan buatan pabrik.
Dok: Reportase Trans TV
Bagi puluhan ibu rumah tangga di Bandar Lampung kulit pohon aren bisa dibuat menjadi sapu ijuk. Bahan baku terkadang sulit didapatkan. Sapu injuk dari kulit pohon aren tidak kalah kualitasnya dengan buatan pabrik.
Dok: Reportase Trans TV