Air Terjun Wera merupakan air terjun yang terletak di Desa Balumpewa, Dolo Barat, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah. Air terjun ini berada di kawasan Wisata Wera di lereng Gunung Watusidae dan berjarak sekitar 19 km dari Kota Palu. Perjalanan yang terjal dan berbatu serta licin membuat jalan menuju air terjun ini cukup menantang
Dok: My Trip My Adventure Trans TV (Bln)