Video: Ada Dugaan Pelecehan di Kasus Kematian Mahasiswi Unima

20DETIK

   |   
51 Views | Kamis, 08 Jan 2026 19:09 WIB

detikSore akan mengulas kabar terbaru soal tewasnya seorang mahasiswi di Tomohon, Sulawesi Utara pada Selasa (30/12/2025) lalu. Berdasarkan informasi terbaru, aparat setempat tengah mendalami kasus ini karena munculnya dugaan pelecehan seksual oleh oknum dosen Universitas Negeri Manado (Unima)

Tim 20detik - 20DETIK