Satgas P3S Siaga di Stasiun Pasar Senen

20DETIK

   |   
396 Views | Kamis, 21 Jun 2018 11:24 WIB
Satgas Pelayanan, Pengawasan, dan Pengendalian Sosial (P3S) Sudin Sosial DKI terlihat berjaga di beberapa titik stasiun. Mereka bertugas untuk memantau orang-orang yang tampak telantar di sekitar stasiun.
Wangi Sinintya - 20DETIK