Bertemu Mbah Moen dan Habib Luthfi, Jokowi Dapat Serban dan Tasbih

20DETIK

   |   
220 Views | Sabtu, 13 Apr 2019 19:23 WIB

Sebelum menghadiri acara Konser Putih Bersatu di GBK, Joko Widodo sempat berbincang dengan KH Maimoen Zubair dan Maulana Al-Habib Muhammad Luthfi bin Ali bin Yahya. Jokowi pun mendapat hadiah dari 2 ulama karismatik NU itu.

20Detik - 20DETIK