Tak Hanya Prabowo, IMPI Juga Laporkan Habib Rizieq

20DETIK

   |   
654 Views | Senin, 22 Apr 2019 16:09 WIB

Bukan hanya calon presiden nomor urut 02, Prabowo Subianto yang dilaporkan oleh Ikatan Masyarakat Peduli Indonesia (IMPI) ke Bareskrim Polri, tapi juga Rizieq Syihab. Rizieq Syihabdilaporkan terkait videonya yang menyebutkan rezim pemerintahan Joko Widodo 'penjahat demokrasi'. 

Satria Kusuma - 20DETIK