Densus 88 Bekuk Dua Orang Penyokong MIT

20DETIK

   |   
412 Views | Senin, 14 Okt 2019 14:07 WIB

Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Mabes Polri menangkap dua warga Kecamatan Poso Pesisir, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah. AW dan AZ diketahui berperan membantu kelompok Mujahidin Indonesia Timur (MIT).

Mohammad Qadri - 20DETIK