Mengenal Master Mushaf Alquran Standar Indonesia Rasm Usmani

20DETIK

   |   
36,494 Views | Selasa, 15 Okt 2019 15:17 WIB

Dipimpin oleh Quraish Shihab, Menuliskan kembali master Mushaf Alquran Standar Indonesia Rasm Usmani. Penulisannya dan penashihannya membutuhkan waktu selama 3,5 tahun.

Kemenag - 20DETIK